news

Tarakanita Talent Competition (TTC)

Tarakanita Talent Competition (TTC) merupakan sebuah wadah untuk mengembangkan bakat peserta didik dalam berbagai bidang disiplin ilmu. Adapun kompetisi yang diperlombakan dalam TTC ini adalah pembuatan film pendek, Karya Ilmiah, paduan suara, permainan basket, dan pertandingan fusal.

Pelaksanaan TTC  Paduan Suara dan Olahraga diadakan di 2 tempat yaitu di SMA Stella Duce 1 dan SMA Stella Duce 2 . Kegiatan ini berlangsung pada hari sabtu dan minggu tanggal 10-11 November 2018.Peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah seluruh pesera didik di lingkungan Yayasan Tarakanita wilayah Yogyakarta dari jenjang SD-SMP-SMA.

read more
Sosialisasi Program kelas 8

Pertemuan orangtua siswa merupakan merupakan salah satu jalur komunikasi antara pihak sekolah dan pihak orangtua. Peran orang tua siswa sebagai patner guru dalam mendidik anak-anak tidak bisa dipisahkan.

read more
PLS SMP STELLA DUCE 1 TAHUN 2019 DI MALANG

Pendidikan Luar Sekolah adalah setiap kegiatan pendidikan yang terorganisir yang diselenggarakan di luar sistem formal, baik tersendiri maupun merupakan bagian dari suatu kegiatan yang luas, yang dimaksudkan untuk memberikan layanan kepada sasaran didik tertentu dalam rangka mencapai tujuan belajar (PHILIPS H.COMBS). Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang diadakan SMP Stella Duce 1 dalam rangka memberikan wawasan kepada peserta didik secara riil dalam menunjang pembelajaran yang ada di sekolah. Tujuan kegiatan ini diadakan adalah agar peserta didik dapat mengimplementasikan nilai-nilai compassion, celebration, dan community, yang merupakan bagian nilai karakter dari Yayasan Tarakanita.

read more
UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK) 2019
Pelaksanaan Ujian Nasioanal Berbasis Komputer saat ini bukanlah hal yang  menyeramkan. Suasana kelas yang kondusif, kelas tidak terpecah, pengawas hanya satu, tak harus ada pengawalan polisi, pengawasan yang berlebihan, situasi tidak lagi “tintrim”.
read more
Ziarah Kelas 9
Dalam rangka mempersiapkan siswa kelas 9 untuk menghadapi ujian nasional, SMP Stella Duce 1 mengadakan kegiatan ziarah. Untuk tahun tempat yang kami kunjungi adalah Gua Maria Kerep Ambarawa. Acara ini terlaksana pada tanggal 30 Maret 2019. Seluruh siswa, guru, dan karyawan berangkat dari sekolah menggunakan bus pukul 7.30 dan sampai tujuan pukul 10.00 WIB.
read more