news

Ziarah Kelas 9
Dalam rangka mempersiapkan siswa kelas 9 untuk menghadapi ujian nasional, SMP Stella Duce 1 mengadakan kegiatan ziarah. Untuk tahun tempat yang kami kunjungi adalah Gua Maria Kerep Ambarawa. Acara ini terlaksana pada tanggal 30 Maret 2019. Seluruh siswa, guru, dan karyawan berangkat dari sekolah menggunakan bus pukul 7.30 dan sampai tujuan pukul 10.00 WIB.
read more

Aksi Sosial Pelaksanaan PKT (Compassion)
Minggu ke dua Februari 2019 bersamaan ketika para siswa yang lain mengadakan aksi bakti sosial dalam rangka merayakan hari kasih sayang, para siswa kelas 9 Ajisaka melakukan aksi bakti sosial dalam ragka pelaksanaan PKT materi Compassion. Seminggu sebelumnya di akhir Januari setelah mereka terbagi alam kelompok segera mereka menyusun perencanaan untuk melakukan bakti sosial kepada masyarakat sekolah. Kegiatan ini sendiri dimaksudkan agar para siswa mampu merefleksikan sikap peduli, solider, dan rela berbagi dengan mereka yang lemah, miskin, menderita dalam kehidupan sekitar di laksanakan dengan penuh antusia oleh para siswa.
read more

KEMAH KELAS 7 DI BUMI PERKEMAHAN BABARSARI
Pada tanggal 4 Mei – 5 Mei 2019, SMP Stella Duce 1 Yogyakarta mengadakan kegiatan kemah di bumi perkemahan Babarsari.
read more

Live In SMP Stella Duce 1 tahun 2019
read more
“Satu hati, satu jiwa dalam hidup bermasyarakat”
Itu tema kegiatan live in dan PLS bagi anak-anak kelas VIII SMP Stella Duce 1 Yogyakarta.
Kegiatan ini dilaksanakan tanggal 22 s.d. 27 April 2019 di stasi Ngeni, Wonotirto, Blitar.
Kunjungan museum sandi
read more
Sabtu, 11 Mei 2019
Museum sandi yang terletak di daerah Kotabaru, museum ini kecil tetapi sarat dengan pengetahuan tentang persandian. Banyak ilmu sandi ada di museum ini.